Analisis Kinerja Perdagangan Komoditas Kelapa Sawit Semester II Tahun 2021

SEKRETARIAT JENDERAL ( Author )

Kelapa sawit merupakan salah satu komoditas pertanian yang berkontribusi besar dalam penerimaan devisa negara, sebesar USD 19,71 miliar dengan volume ekspor sebesar 35,65 juta ton pada tahun 2020. Pada tahun tahun 2020 jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya, surplus neraca perdagangan kelapa sawit mencapai USD 19,70 miliar dengan neraca nilai perdagangan mengalami peningkatan sebesar 17,61% sedangkan neraca volume perdagangan kelapa sawit mengalami penurunan sebesar 7,22%

Nama Penulis

SEKRETARIAT JENDERAL

Jumlah Halaman

73 Halaman

Tanggal Publikasi

2021-11-01

Ukuran Publikasi

0,9

Nomor ISSN

2086-4949