Statistik Harga Komoditas Pertanian Tahun 2022
SEKRETARIAT JENDERAL ( Author )
Buku Statistik Harga Komoditas Pertanian tahun
2022 ini menyajikan data harga eceran di Provinsi yang bersumber dari Bank
Indonesia, harga gabah, harga produsen dan konsumen bersumber dari Badan Pusat
Statistik (BPS), Harga Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) Jakarta, harga
internasional yang bersumber dari Website Worldbank. Harga yang disajikan
mencakup komoditas pertanian yang dirinci menurut sub sektor tanaman pangan,
hortikultura, perkebunan dan peternakan.
Nama Penulis
SEKRETARIAT JENDERAL
Jumlah Halaman
185 Halaman
Tanggal Publikasi
2022-12-01
Ukuran Publikasi
2.49
Nomor ISSN
-