Analisis Kinerja Perdagangan Kakao Semester II Tahun 2022

SEKRETARIAT JENDERAL ( Author )

Komoditas kakao menduduki peringkat penyumbang devisa terbesar ke-5 dalam sub sector perkebunan setelah komoditas minyak sawit, karet, kelapa dan kopi. Pada tahun 2021, sumbangan devisa dari ekspor kakao sebesar USD 1,21 miliar atau 2,96% dari total nilai ekspor komoditas perkebunan. Ekspor kakao Indonesia tahun 2017-2021 sebagian besar berupa wujud kakao olahan/manufaktur, pada tahun 2021 sebesar 95,34% atau senilai USD 1,15 miliar setara 16,46 triliun.

Nama Penulis

SEKRETARIAT JENDERAL

Jumlah Halaman

75 Halaman

Tanggal Publikasi

2022-12-30

Ukuran Publikasi

2.24

Nomor ISSN

ISSN: 2086-4949