Publikasi adalah informasi yang disajikan dalam bentuk grafik agar lebih mudah dipahami.
Fokus Kelola Data Geospasial Kementerian Pertanian Raih Bhumandala Awards 2024, Halaman 1
Kementan Raih Terbaik Pertama Anugerah Anindhita Wistara Data, Halaman 3
Dorong Swasembada Pangan: Pusdatin Kementan Komitmen Berkolaborasi Dengan Kemenko Pangan, Halaman 4
Pelatihan General Course Proyek Hibah EPIS, Halaman 6
Sertifikat ISO 27001:2022 Pusdatin Pertanian: Menyulam Kewaspadaan Maya Dalam Tindakan Nyata, Halaman 7
Menteri Pertanian Hadiri Launching Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan, Halaman 9
Bulog Diperkuat, Swasembada Semakin Dekat, Halaman 10
Indonesia Memastikan Akses Terhadap Makanan Bergizi Untuk Semua Pada Peluncuran Survei Ekonomi OECD, Halaman 11
Buku Statistik Harga Komoditas Pertanian tahun 2024 ini menyajikan data harga eceran di Provinsi yang bersumber dari Bank Indonesia, harga gabah, harga produsen dan konsumen bersumber dari Badan Pusat Statistik (BPS), Harga Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) Jakarta, harga internasional yang bersumber dari Website World Bank. Harga yang disajikan mencakup komoditas pertanian yang dirinci menurut sub sektor tanaman pangan, hortikultura, perkebunan dan peternakan.